PENGADUAN DAN INFORMASI PEMERINTAH DESA SUDAH TELP/WA +62 821-4345-3647 BAPAK AGUS MUKLISON

Artikel

Sedekah bumi di dusun Lebak Desa Sudah Kecamatan Malo

01 April 2022 05:49:44  Admin Desa Sudah  107 Kali Dibaca  Berita Desa

Sedekah bumi  adalah serangkaian kegiatan masyarakat jawa biasanya dilakukan setahun sekali dalam rangka untuk menghurmati lelulur dan sebagai wujud terimakasih pada Tuhan  yang maha esa yang telah memberikan  segala kenikmatan yang diterima sepajang tahun.

Sedekah bumi biasanya di mulai dengan pembacaan Ayan suci Alquran dan di akhir dengan doa bersama kemudian di tutup dengan kegiatan makan bersama di tempat terbuka, seperti halnya yang dilakukan di Dukuh Lebak desa Sudah Kecamatan Malo. Kegiatan nyadran kali ini dilaksanakan di bantaran bengawan solo yang di hadiri oleh kepala desa Sudah dan tokoh masyarakat desa yang lainya.

Menurut kepala desa Sudah bahwa legiatan ini adalah bentuk rasa sukur masyarakat pada Allah SWT dan wujud gotong royong dari masyarakat. Jadi kalua ada orang bilang bahwa sedekah bumi ini musrik artinya orang itu tidak pernah ngaji ini perlu di ajak untuk melihat apa sebenarnya nyadran itu.

Sedekah bumi juga merupakan agenda tahunan masyarakat desa yang dilakukan setiap bulan syakban di tempat yang telah ditentukan sebelumnya.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel

05 Juli 2017 | 0 Kali
Agenda
30 April 2014 | 199 Kali
LinMas
01 April 2022 | 107 Kali
Sedekah bumi di dusun Lebak Desa Sudah Kecamatan Malo
01 September 2020 | 189 Kali
Santunan Kematian
20 April 2014 | 276 Kali
Peraturan Pemerintah
05 Juli 2017 | 90 Kali
Aparatur Desa
16 Desember 2021 | 126 Kali
Bantuan Pelatihan pemanfatan limbah menjadi produk unggulan Desa