PENGADUAN DAN INFORMASI PEMERINTAH DESA SUDAH TELP/WA +62 821-4345-3647 BAPAK AGUS MUKLISON

Artikel

Pembuatan Data Monografi di Desa Sudah

11 Februari 2022 06:06:45  Admin Desa Sudah  166 Kali Dibaca  Berita Desa


Pada tahun 2022 ini pemerintah desa sudah  melakukan  Pembuatan data monografi sampai pada tingkat Lingkungan (RT), pembuatan data monografi ini adalah untuk mendokumentasikan data – data statistik pemerintahan dan sumber daya manusia yang dibutuhkan untuk urusan pemerintahan. Manfaat monografi adalah untuk mempermudah para pihak baik desa dan kecamatan yang memerlukan data monografi

Tujuan dari pembuatan monografi yaitu untuk memudahkan pemerintah desa dalam membuat rangkuman data penduduk yang sudah di dapatkan dari sensus penduduk. Adapun setelah dilakukan pembuatan dari monografi tersebut diharapkan agar pemerintah dapat lebih memahami bahwa suatu data itu penting dalam mensukseskan program program pemerintah desa dan diharapkan dapat lebih efektif dalam menyimpulkan data agar masyarakat dapat mengetahui tentang situasi dan kondisi Desa Sudah, seperti yang disampaikan oleh Kepala Desa  Bapak Agus Muklison.

Hasil dan Tindak Lanjut pembagian papan monografi adalah untuk memperbaiki data yang sudah lama dan tidak berlaku menjadi falid dan uptudate sesuai dengan keadaan terkini, dan dapat dibaca dengan mudah dan jelas. Pada gilirannya ini akan membantu pemerintahn desa dalam membuat kebijakan pembangunan di desa Sudah.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel